Apa itu IMS?

Posted by Wahyuna Saturday, January 14 0 komentar
Infeksi Menular Seksual
(IMS)

adalah penyakit yang menyerang manusia dan binatang melalui transmisi hubungan seksual, seks oral dan seks anal. Kata penyakit menular seksual semakin banyak digunakan, karena memiliki cakupan pada arti' orang yang mungkin terinfeksi, dan mungkin mengeinfeksi orang lain dengan tanda-tanda kemunculan penyakit. Penyakit menular seksual juga dapat ditularkan melalui jarum suntik dan juga kelahiran dan menyusui. Infeksi penyakit menular seksual telah diketahui selama ratusan tahun.

Jenis-jenis IMS:
  1. Infeksi HIV yang menimbulkan AIDS
  2. Gonore
  3. Sifilis
  4. Herpes genital
  5. Kondiloma Akuminata
  6. Klamidia Trachomatis

TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Apa itu IMS?
Ditulis oleh Wahyuna
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://ybahtera.blogspot.com/2012/01/apa-itu-ims.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Post a Comment

Modified by info update | Copyright of ybahtera.